MPTH‎ > ‎

Silabus & RPS MPTH

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

 

Nama Matakuliah             : Metodologi Penelitian Tafsir Hadits

Kode Matakuliah              : QUR 7026

Komponen                         : Kompetensi Penunjang

Bobot                                   : 3 sks

Semester                             : VII (tujuh)

Program Studi/Jurusan  : Ilmu al-Qur’an dan Tafsir

Fakultas                               : Ushuluddin

Dosen                                   : Moh. Anwar Syarifuddin, S.Ag., MA.

 

A. Deskripsi Matakuliah

Matakuliah Metodologi Penelitian Tafsir Hadits ditekankan pada pengembangan kemampuan mahasiswa dalam memahami kerangka metodologi penelitian dan mempraktekkannya dalam sebuah proyek penelitian di bidang Ilmu al-Qur’an dan Tafsir, juga Hadits dan Ilmu Hadits. Untuk itu, fokus kajian mata kuliah ini dimulai dengan pemahaman tentang ruang lingkup bidang kajian Tafsir dan Hadits, penguasaan ragam metode pendekatan dalam penelitian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir, Hadits dan Ilmu Hadits, termasuk ragam pendekatan interdisipliner terkait kajian kritik sastra, analisis kontekstual melalui ilmu-ilmu sosial dan humaniora, kajian filsafat hermeneutika, Perspektif kesetaraan jender dan HAM. Selain itu, mahasiswa juga diarahkan untuk mampu membuat sebuah disain penelitian dan mempraktekkan disain yang sudah dibuat dalam sebuah kegiatan penelitian mini.

 

B. Kompetensi Dasar     

  1. Kecakapan dan kemampuan menjelaskan definisi metodologi penelitian Tafsir dan Hadits, serta menentukan ruang lingkup batasannya.
  2. Kecakapan dan kemampuan menunjukkan hubungan antara berbagai kelompok kajian dalam lingkup Ilmu al-Qur’an dan Tafsir dengan kekhususan paradigma yang berlaku di dalamnya, dan kemungkinan melakukan upaya pengkajian melalui kerangka konseptual yang berasal dari paradigma keilmuan di luar ruang lingkupnya.
  3. Kecakapan dan kemampuan menyebutkan dan menguraikan ragam pendekatan yang bisa dilakukan dalam penelitian bidang kajian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir, Hadits dan Ilmu Hadits melalui skema penelitian interdisipliner, baik itu melalui kajian naskah secara tekstual melalui pendekatan kritik sastra, kajian kritik kontekstual, hermeneutika, dan kajian jender.
  4. Kecakapan dan kemampuan membuat sebuah rancangan/disain penelitian dengan merumuskan tema penelitian, latar belakang pentingnya penelitian tersebut, pertanyaan penelitian, metodologi, serta bahan bacaan yang diperlukan.
  5. Kecakapan dan kemampuan melakukan praktek penelitian sesuai dengan judul yang sudah diajukan sebelumnya, dan menuliskan hasil penelitiannya dalam sebuah tulisan ilmiah yang tidak dipublikasikan.

 

C. Daftar Pustaka

Abu Zayd, Nasr Hâmid. Mafhûm al-Nass. Kairo: Al-Hayât al-Misriyyah li Ammat al-Kitâb, 1993.

Amal, Taufik Adnan.; dan Panggabean, Syamsu Rizal. Tafsir Kontekstual Al-Qur’an. Sebuah Kerangka Konseptual. Bandung: Mizan, 1990.

Arkoun, M. Berbagai Pembacaan al-Qur’an (terj. Machasin) Jakarta: INIS, 1997.

Bleicher, J. Contemporary Hermeneutics: Hermeneutics as Method, Philosophy and Critique. London: Routledge & Kegan Paul.

Bogdan, R.C.;  dan Knopp Biklen, Sari. Qualitative Research for Education, an Introduction to Theory and Methods. Boston: Allyn and Bacon, 1998.

Dzahabî, M.H. Al-Tafsir wa al-Mufassirun, Kairo: Mustafâ al-Bâb al-Halabî, nd, 2 vols.

Dzahabî, M.H. Ittijahat al-Munharifa fi tafsir al-Quran, Kairo: Dâr al-I‘tisâm, nd.

Farmawi, Abd al-Hayy al-. al-Bidaya fi Tafsir al-Mawdu’i. Fajjala: Matba’a al-Hadara al-‘Arabiyya, 1977.

Gadamer, Hans Georg. Philosophical Hermenutics. (terj. David E. Linge). Berkeley: University of California Press, 1977.

Goldziher, I.  Madzâhib al-Tafsîr al-Islâmî. Kairo: Maktabah al-Khanji, 1975.

Hasan, Rif‘at.; dan Mernisi, Fatima. Setara di Hadapan Allah Relasi Laki-laki dan Perempuan dalam tradisi Islam. Yogyakarta: LSPAA, 1995.

Howard, R.J. Three Faces of Hermeneutics: An Introduction to Current theory of Understanding, Los Angeles: University of California Press, 1982.

Humphreys, R. Stephen. Islamic History, A Framework for Inquiry. Princeton: Princeton Univ. Press, 1991.

Mc Auliffe, Jane Dammen. Quranic Christians an Analysis of Classical and Modern Exegesis, Cambridge: Cambridge Univ. Press, 1991.

Palmer, Richard. Hermeneutics, Evanston: Northwestern University Press, 1969.

Patte, Daniel. What is Structural Exegesis? Philadelphia: Fortress Press: 1976.

Qattan, Manna’ Khalîl. Mabâhits fî ‘ulûm al-Qur’ân. Beirut: Dâr al-I’tisâm.

Rippin, Andrew (ed). Approaches to the History of the Interpretation of the Qur’an. Oxford: Clarendon Press

Salih, Subhi. Mabahits fi ulum al-Qur’ân. Beirut: Dar al-Ilm li al-Malayin, 1988.

Suyuti, Jamaluddin al-. al-Itqan. Kairo: Maktaba al-Masyhad al-Husayniyya, 1967.

Syarifuddin, M. Anwar. Metodologi Penelitian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir, hasil penelitian buku ajar, 2006.

Wansbrough, J., Qur’anic Studies.

Watt, W. Montgomery. Bell’s Introduction to the Qur’an. Edinburg: Edinburg Univ. Press, 1970.

Zarkashi, Badruddin. Al-Burhan fi ulum al-Quran, Kairo: 1959, 4 vols.

Internet: Blog MENGAJAR di http://anwarsy.wordpress.com

 

D. Topik Bahasan

Pekan ke-

Pokok Bahasan/Sub Pokok Bahasan

Metode/

Strategi

Media Pembelajaran

Evaluasi

Referensi

1

Definisi dan Ruang Lingkup Metodologi Penelitian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir

1. Kontrak belajar,

2. Beberapa Istilah dan Definisi

3. Kompetensi dasar dan tujuan perkuliahan

4. Cakupan perkuliahan

5. Orientasi Metodologi Penelitian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir

6. Ruang Lingkup Ilmu al-Qur’an dan Tafsir

7. Sistem evaluasi

Ceramah

Spidol,

White Board, LCD, internet.

Tanya jawab

Silabus dan SAP matakuliah,

Blog MENGAJAR di http://anwarsy.wordpress.com

R.C. Bogdan dan Sari Knopp Biklen. Qualitative Research for Education, an Introduction to Theory and Methods. Boston: Allyn and Bacon, 1998, edisi ke-III.

Manna’ Khalîl Qattan. Mabâhits fî ‘ulûm al-Qur’ân. Beirut: Dâr al-I’tisâm.

Subhi Salih. Mabahits fi ulum al-Qur’ân. Beirut: Dar al-Ilm li al-Malayin, 1988.

M.H. Dzahabî. Ittijahat al-Munharifa fi tafsir al-Quran, Kairo: Dâr al-I‘tisâm, nd.

M.H. Dzahabî. Al-Tafsir wa al-Mufassirun, Kairo: Mustafâ al-Bâb al-Halabî, nd, 2 vols.

Jamaluddin al-Suyuti, al-Itqan. Kairo: Maktaba al-Masyhad al-Husayniyya, 1967.

Badruddin Zarkashi. Al-Burhan fi ulum al-Quran, Kairo: 1959, 4 vols.

I. Goldziher.  Madzâhib al-Tafsîr al-Islâmî. Kairo: Maktabah al-Khanji, 1975.

Abd al-Hayy al-Farmawi, al-Bidaya fi Tafsir al-Mawdu’i. Fajjala: Matba’a al-Hadara al-‘Arabiyya, 1977.

W. Montgomery Watt, Bell’s Introduction to the Qur’an. Edinburg: Edinburg Univ. Press, 1970.

Jane Dammen Mc Auliffe. Quranic Christians an Analysis of Classical and Modern Exegesis, Cambridge: Cambridge Univ. Press, 1991.

 

2

Pendekatan Bahasa dan Sastra

1.       Kritik Bentuk

2.       Kritik Redaksi

 

Diskusi kelas

Spidol,

White Board, LCD.

 

Tanya jawab

Andrew Rippin (ed) Approaches to the History of the Interpretation of the Qur’an. Oxford: Clarendon Press

M. Arkoun. Berbagai Pembacaan al-Qur’an (terj. Machasin) Jakarta: INIS, 1997.

3

PendekatanKontekstual Melalui Ilmu Sosial dan Humanities

1.       Arti Penting Konteks dalam Kajian al-Qur’an dan Hadis

2.       Beberapa Pendekatan Ilmu-ilmu Sosial sebagai alat Kritik: Sejarah, Politik, Ilmu-ilmu  Kemasyarakatan, dan Budaya.

Diskusi kelas

White Board, LCD.

Tanya jawab

Taufik Adnan Amal dan Syamsu Rizal Panggabean. Tafsir Kontekstual Al-Qur’an. Sebuah Kerangka Konseptual. Bandung: Mizan, 1990.

R. Stephen Humphreys. Islamic History, A Framework for Inquiry. Princeton: Princeton Univ. Press, 1991.

Nasr Hâmid, Abu Zayd. Mafhûm al-Nass. Kairo: Al-Hayât al-Misriyyah li Ammat al-Kitâb, 1993.

4

Penelitian Interdisipliner melalui Pendekatan Hermeneutika

1.       Memahami Perkembangan Makna Hermeneutika dalam Kajian Teks  Kitab Suci

2.       Penerapan Teori-teori Hermeneunika Modern dalam Kajian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir

Diskusi kelas

Spidol,

White Board, LCD.

Tanya jawab

R.J. Howard. Three Faces of Hermeneutics: An Introduction to Current theory of Understanding, Los Angeles: University of California Press, 1982.

Richard Palmer. Hermeneutics, Evanston: Northwestern University Press, 1969.

J. Bleicher. Contemporary Hermeneutics: Hermeneutics as Method, Philosophy and Critique. London: Routledge & Kegan Paul.

Hans Georg Gadamer, Philosophical Hermenutics. (terj. David E. Linge). Berkeley: Univ. California Press, 1977.

Daniel Patte. What is Structural Exegesis? Philadelphia: Fortress Press: 1976.

5

Penelitian Interdisipliner melalui Perspektif Kesetaraan dan Keadilan Jender.

1.       Mengenal Apa itu Perspektif Kesetaraan Jender

2.       Arti Penting Analisis Jender dalam Kajian Keislaman.

Diskusi kelas

Spidol, White Board, LCD.

Tanya jawab

Rif‘at Hasan dan Fatima Mernisi. Setara di Hadapan Allah Relasi Laki-laki dan Perempuan dalam tradisi Islam. Yogyakarta: LSPAA, 1995.

6

Bimbingan Menyusun Disain Penelitian

1.       Menemukan Judul/topik Penelitian

2.       Menjelaskan latar belakang/signifikansi Penelitian

3.       Merumuskan Permasalahan

4.       Menyusun Metodologi Penelitian

5.       Mengumpulkan Daftar Rujukan Sementara

Ceramah,

Tanya jawab

Spidol,

White Board, LCD, internet

Tanya jawab

M. Anwar Syarifuddin, Metodologi Penelitian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir, hasil penelitian buku ajar, 2006.

Blog MENGAJAR di http://anwarsy.wordpress.com

 

7

UTS (lisan) Praktek Menyusun Proposal Penelitian Mini

Praktek Penyusunan Disain Penelitian

Mandiri, internet

Praktek

Lisan

M. Anwar Syarifuddin, Metodologi Penelitian Ilmu al-Qur’an dan Tafsir, hasil penelitian buku ajar, 2006.

Blog MENGAJAR di http://anwarsy.wordpress.com

8

Praktek Penelitian (Pekan ke-1)

Pengayaan Teori dan Persiapan Lapangan

Praktek Penelitian

Mandiri

 

Praktek

Bahan-bahan penelitian masing-masing

9

Praktek Penelitian (Pekan ke-2)

Mengumpulkan data

Praktek  Penelitian

Mandiri

Praktek

Bahan-bahan penelitian masing-masing

10

Praktek Penelitian (Pekan ke-3) Mengolah/menganalisis data

Praktek  Penelitian

Mandiri

Praktek

Bahan-bahan penelitian masing-masing

11

Praktek Penelitian (Pekan ke-4)

Merumuskan kesimpulan

Praktek  Penelitian

Mandiri

Praktek

Bahan-bahan penelitian masing-masing

12

Praktek Penelitian (Pekan ke-5)

Menyusun Laporan Hasil Penelitian (1)

Praktek  Penelitian

Mandiri

Praktek

Bahan-bahan penelitian masing-masing

13

Praktek Penelitian (Pekan ke-6)

Menyusun Laporan Hasil Penelitian (2)

Praktek  Penelitian

Mandiri

Praktek

Bahan-bahan penelitian masing-masing

14

UAS (Lisan )Presentasi   Makalah Penelitian

 

 

 

Praktek

Lisan

 

 

 

 

 

Jakarta, 1 Februari 2017

Dosen Pengampu

 

 

 

Moh. Anwar Syarifuddin, MA.

NIP. 19720518 199803 1 003

 

Comments